MeyWay-Ada seorang kolektor burung yang sedang berada di pasar burung, tak lama kemudian dia melihat ada seekor burung yang menarik perhatiannya,
ia kemudian bertanya kepada penjual burung itu.
Pembeli : Bang, mau tanya nih.. berapakah harga burung yang pandai menyanyi
itu?
Penjual : Ohh yang itu harganya satu juta Den
Pembeli : Wah mahal amat. Bagaimana dengan yang diem itu ? (sambil menunjuk ke arah burung yang sangkarnya berada disebelah burung yang pandai menyanyi
tadi).
Penjual : Wah kalo yang itu dua juta Den.
Pembeli : Lhooo... lebih mahal yang diem sih bang.? koq bisa begitu ?.
Penjual : Gini Den, yang pandai menyanyi itu penyanyinya dan yang pendiam
itu
adalah
pencipta lagunya
0 Comments